Monday 11 January 2016

BARNABAS, PAUL & CHRISTIAN

Pembaca akan menemukan bahwa meski ada banyak nabi yang telah disebutkan dalam Al-Qur’an, istilah ‘aalamiin (alam semesta atau kemanusiaan) hanya diperuntukkan bagi Yesus dan Muhammad. Sebagai pelengkap misinya bagi Bani Israel, Yesus telah diberi tugas untuk menyebarluaskan kepada dunia tentang diutusnya nabi terakhir dan terbesar di antara seluruh nabi yakni Muhammad SAW.
Hanya Yesus dan Muhammad yang mempunyai jumlah “pengikut” yang paling banyak sampai sekarang. Lebih dari setengah penduduk bumi terdiri dari umat Kristen, Nasrani, yang merupakan “pengikut” Yesus dan umat Islam yang mempercayai/ beriman pada Yesus dan Muhammad. READ MORE...

Sunday 3 January 2016

DIET ALA RASULULLAAH MUHAMMAD SAW

Terkadang kita mempunyai masalah dengan tubuh kita, hal ini bisa disebabkan karena pola makan dan gaya hidup. Banyak yang mencoba berbagai macam cara untuk kesehatan tubuhnya termasuk diet atau mengatur pola makan. Banyak pula diet yang ditawarkan oleh para ahli atau praktisi. Berikut saya bagikan informasi tentang diet ala Rasulullaah Muhammad SAW. Mari kita simak bersama-sama. READ MORE...

REVOLUSI BODY (RAHASIA DIET AMAN, ALAMI, MUDAH & MENYENANGKAN)

Dr. Michael Orlich, seorang peneliti dari Loma Linda University di California, mengungkapkan bahwa diet efektif dalam memperpanjang umur ...